Logo sebuah perusahaan adalah hal terpenting karena mewakili citra dan makna dari perusahaan tersebut. Maka dari itu, sudah tidak heran apabila perusahaan rela membayar biaya yang sangat tinggi untuk proses pembuatan logo perusahaannya (logo baru atau rebranding).
Sebuah logo pada dasarnya harus bisa menyampaikan pesan dari perusahaan yang memilikinya. Sebelum membuat logo, seorang desainer harus bisa memahami beberapa dasar tentang perusahaan terlebih dahulu untuk memilih jenis logo yang paling mewakili perusahaan itu. Berikut ini ada 7 jenis-jenis logo yang harus kamu ketahui sebelum membuat logo :
BRIEF KOMPETISI DESAIN MOTIF BATIK PT. CIPTA MORTAR UTAMA
Syarat dan Ketentuan Kompetisi :
Berikut ini 15 finalis yang dipilih oleh dewan juri dari 223 karya yang masuk.
Mohon maaf sebelumnya, saking banyaknya artworks keren, maka dewan juri membutuhkan waktu hingga Selasa 14 Mei 2013.
Jika ada rekomendasi karya favorit pilihan kamu, silahkan isi melalui kolom komentar di bawah ini :)