Keris adalah warisan budaya dan bukan hanya sekedar hiasan di belakang punggung pada sebuah acara. Sebuah pedang yang selalu menggambarkan warisan sebuah perjuangan.
Gedung ‘Don Bosco’ pada awal perang kemerdekaan, merupakan gudang tempat penyimpanan senjata tentara Jepang di Surabaya.