Logo ini memperlihatkan semangat masyarakat dalam bekerja,hal ini di cerminkan dengan 3 orang yang seperti bersorak,semangat ini akan terbentuk jika sbuah sistem sudah memanusiakan masnusia,arti lambang dari logo ini adalah :
-
3 orang yang berdiri di sebuah titik melambangkan bahwa sebuah pekerjaan tidak akan bisa di laksanakan jika hanya di lakukan sendiri,sebuah pekerjaan akan bisa berjalan jika di lakukan bersama,sebuah pekerjaan akan berjalan lancar jika orang2 tersebut memiliki landasan dan dasar pemikiran yang sama.
-
9 buah titik melambangkan kebulatan tekad kementrian ketenagakerjaan dalam mewujudkan 9 nyawa kementrian ketenagakerjaan
-
Sebuah garis melengkung melambangkan pemerintah sebagai wadah yang menaungi dan memfasilitasi masyarakat dalam malakukan dan melaksanakan sebuah pekerjaan
-
Warna biru dan biru muda melambangkan ketekunan dan kesabaran