Lomba Desain Poster Hari Hak Asasi Hewan

Sayangi Kami , Selamatkan Kami

Karya: 
Dewi Erowati
Desain: 

adanya senjata seperti senapan bukanlah untuk melenyapkan hewan hewan yang tak bersalah. mereka juga punya kehidupan yang layak dilindungi, jangan sampai dimasa depan mereka hanya bisa dipandang lewat media foto saja. karena itu dalam design ini saya ingin menitikberatkan pada penggunaan senjata yang tidak pada tempatnya