Lomba Desain Logo Resmi Kemnaker

Rumah berjajar dengan pohon

Karya: 
Ega fansuri
Materi 1: 
Materi 2: 
Deskripsi: 

Rumah berjajar ini membentuk huruf KMR, atau kemnaker. huruf K wujud dari Kemnaker, Kemudian ada rumah berjajar setelah huruf K. Artinya Kemnaker memberikan pelayanan dan memberikan solusi dengan pelayanan yang baik. Nawa kemnaker dapat dicerminkan lewat logo ini, rumah yang berjajar diharpakan sebagai perluasan lapangan kerja, pintu yang terbuka diharapakan sebagai wujud ramah tamah dalam pelayanan. Pohon tinggi, memiliki bahwa kemnaker akan melindungi dan memberikan perlindungan hukum bagi masyarakat yang bekerja.

garis line merah melambangkan optimisme, warna orange pada huruf K Melambangkan pelayanan yang baik, biru pada huruf M melambangakan wujud dari respon cepat terhadap pelayanan, warna hijau muda pada huruf R adalah penciptaan lapangan kerja baru, serta pohon hijau artinya perlindungan terhadap kaum pekerja.