Rafflesia arnoldii atau padma raksasa merupakan tumbuhan parasit obligat yang tumbuh pada batang liana (tumbuhan merambat) dari genusTetrastigma. Bunga Raflesia adalah identitas provinsi Bengkulu dan sebagai salah satu puspa langka bunga nasional Indonesia.