Lomba Logo Baru Posyandu

Posyandu

Karya: 
Habiel Zakiy Osman
Upload: 

Keseluruhan logo membentuk huruf "P" yang mempresentasikan Posyandu

Warna biru mengartikan kesejahteraan fisik dan mental. Warna biru juga dapat bermakna sebagai kekuatan pikiran, meningkatkan daya ingat, merangsang tumbuhnya inspirasi, serta menenangkan saraf

Seperempat lingkaran melambangkan penyebaran pemberdayaan masyarakat dan memberikan kemudahan kepada masyarakat dalam memperoleh pelayanan kesehatan dasar. Sesuai dengan fungsi posyandu

Palang melambangkan visi dari posyandu yaitu Memberdayakan potensi masyarakat mampu dan memanfaatkan sumber daya alam untuk menciptakan kondisi hubungan/silaturahmi yang harmonis dan sinergi antara kelompok masyarakat mampu dengan masyarakat yang memerlukan bantuan dalam upaya mengurangi dan mengatasi masalah sosial yang ada di Indonesia demi persatuan, kesatuan dan kesejahteraan yang Adil Beradab dan selamat dunia akhirat bagi seluruh rakyat Indonesia.