Lomba Desain Logo Resmi Kemnaker

Nonagon

Karya: 
omar
Materi 1: 
Materi 2: 
Deskripsi: 

Nonagon

Logo terdiri dari 2 bagian yang masing-masing bermakna :

Nonagon (persegi sembilan)

Yang melambangkan 9 Naw kerja KEMENAKER dengan warna hijau.

Huruf 2 buah huruf K

Melambangkan akronim dari Kementerian Ketenagaa kerjaan. Perpaduan huruf ini juga dapat di artikan sebagai huruf H yang berarti Human dimana tujuan dari KEMENAKER untuk menanusiakan manusia.

Arti warna

Hitam    : Melambangkan kebulatan tekat, berani & konsisten

Biru        : Memberikan kesan komunikasi, dinamis, loyalitas, dan kesetabilan. 

Hijau      : Menunjukan pertumbuhan, pembaharuan dan keseimbangan

 

Makna Logo keseluruhan

Dengan berlandaskan 9 Nawa kerja Kemenaker dapat mewujudkan manusia indonesia seutuhnya.