makna logo :
- Gabungan dua gambar lengkungan berwarna hijau melambangkan harmonisasi antara pengusaha dan pekerja.
-Siluet manusia merupakan simbol Pekerja yang bahagia dan mempunyai semangat tinggi untuk bekerja.
- Dua gambar lengkungan bersatu mengelilingi siluet orang di dalam nya melambangkan Kemnaker yang melayani dengan sepenuh hati, melindungi / mengayomi tenaga kerja serta mewujudkan Law Enforcement.
- Di tengah logo terdapat siluet setangkai daun dalam bentuk negative space melambangkan sustainability , growth, bertumbuh, peningkatan kompetensi tenaga kerja, serta perluasan lapangan kerja.
- Bintang melambangkan Tenaga kerja indonesia yang beragama, percaya kepada Tuhan YME, serta menjunjung tinggi norma - norma agama dalam kehidupan nya.
- Bentuk segi enam melambangkan dunia industri
- logo yang simple melambangkan pelayanan yg sederhana, transparan dan akuntabel
- warna hijau melambangkan alam,kebaikan, kesejukan, harmonisasi, produktifitas, dan kesejahteraan.
-warna biru melambangkan profesionalitas dan kompetensi
-warna kuning melambangkan semangat dan kemakmuran