Lomba Desain Logo Resmi Kemnaker

Logo KEMNAKER - 9

Karya: 
Ronny Ardi
Materi 1: 
Materi 2: 
Deskripsi: 

Arti Logo :

Sebuah gir mewakili pekerja

5 mata gir mewakili 5 sila pada pancasila, sehingga diharapkan setiap pekerja mencerminkan jiwa pancasila dalam setiap pekerjaannya.

Ilustrasi tangan dibawah gir memiliki arti menopang, menggerakkan dan menyeimbangkan gerak dari gir tersebut, dan itu yang dimiliki oleh kemnaker, diharapkan dalam bentuk tangan tersebut membuat kemnaker mampu manjalankan nawa kerja kemnaker.

Arti Warna :

Warna Biru memiliki arti ketenangan, komunikasi, diharapkan setiap pekerja mampu berpikir tenang dan terus menjalin komunikasi dengan kementerian agar tercapainya kesejahteraan.

Warna Cokelat memiliki arti kerja keras dan produktifitas. diharapkan kementerian tak henti-hentinya menciptakan kebijakan guna menghasilkan tenaga kerja yang mumpuni dan kompeten.