Lomba Desain Logo Resmi Kemnaker

Logo Kemnaker

Karya: 
Herry.S
Materi 1: 
Materi 2: 
Deskripsi: 

Deskripsi Logo :

  • Kubus besar dengan  warna hijau tua : Melambangkan “ Produsen Tenaga Kerja “ , dengan warna hijau tua ( hijau daun ) yang menyerupai “ Daun “ yang tumbuh terus menerus dari waktu ke waktu, seperti tenaga kerja yang terus bertambah .
  • 9 Kubus Kecil dengan warna merah dan putih : melambangkan “ 9 Nawa Kerja Kemnaker “ dengan warna merah dan putih ( dibawah naungan Republik Indonesia ).
  • 9 Kubus kecil yang saling bertautan membentuk satu kubus besar : Melambangkan “ Penguatan” ,tautan ini menyerupai sel yang membentuk menjadi suatu “ Kekuatan “ dan “Keharmonisan”.
  • Pola Kubus : Sisi setiap kubus adalah sama panjang, dimana melambangkan kesamaan / persamaan pelayanan sosial yang diberikan kepada seluruh “ Tenaga Kerja “
  • Sudut Kubus yang halus : melambangkan fleksibilitas kerja yang harmonis ( Tidak Kaku ).
  • Silhouette hijau muda ( menyerupai sabit ) : Melambangkan bergerak nya Kubus besar ,yang bergerak dengan cepat untuk mencapai suatu kemajuan.
  • Warna Silhouette dari hijau muda menjadi kubus besar berwarna hijau tua , melambangkan suatu proses dari muda menjadi dewasa , yang berarti menjadikan tenaga kerja dari belum siap menjadi siap dan terampil.