Lomba Desain Logo Resmi Kemnaker

Logo KEMNAKER

Karya: 
Ahmad Riyadi
Materi 1: 
Materi 2: 
Deskripsi: 

warna biru memberikan kesan Komunikasi, kebijakan, perlindungan, inspirasi, dinamis, loyalitas, dan kestabilan. warna hijau melambangkan warna bumi, berjiwa muda, sebagai elemen pembaharuan, memiliki daya tahan dan keseimbangan. warna-warna tersebu mampu menggambarkan tujuan atau cita-cita dari KEMNAKER.

9 gerigi merah melambangkan 9 nawa kerja dari KEMNAKER yang mampu melambangkan kesan kokoh dan bersinergi, memiliki kekuatan, keberanian, mampu mencapai tujuan, dan melambangkan sebuah perjuangan KEMNAKER untuk Indonesia.

makna empat orang yang saling bergandengan merupakan wujud saling bersinergi dari setiap elemen yang ada, baik PEMERINTAH kepada masyarakat ataupun sebaliknya. dan melambangkan bentuk kerjasama, dan bahu membahu dalam mewujudkan 9 nawa kerja KEMNAKER.