Lomba Desain Logo Resmi Kemnaker

Logo KEMNAKER 2

Karya: 
Yusril Ibnu Maulana
Materi 1: 
Materi 2: 
Deskripsi: 

Terdapat siluet orang yang mewakili Ketenagakerjaan Republik Indonesia lalu diberi warna kuning memiliki arti Ketenagakerjaan Republik Indonesia yang memiliki kerjasama, kebahagiaan, dan percaya diri sehingga mendapatkan Percepatan Peningkatan Kompetensi Tenaga Kerja, serta Memanusiakan Manusia dan Kompeten.

Simbol tameng (Kuat, Tangguh, Pelindung) di dalam siluet orang memiliki makna penguatan Perencanaan Tenaga Kerja Nasional, dan Peningkatan Perlindungan Pekerja Imigran sehingga menghasilkan sebuah Sustainability

Dibawah tangan siluet orang ada sebuah garis merah (yang arti warna-nya adalah kecepatan, keberanian dalam Produsen Tenaga Kerja) dan garis biru (yang arti warna-nya adalah komunikasi menyimbolkan penciptaan Hubungan Industrial yang Sehat dan Produktif), Garis merah dan biru disini sebagai keseimbangan siluet orang sehingga memiliki arti Penegakan Hukum Ketenagakerjaan dan Law Enforcement sehingga dapat Memanusiakan Manusia

Di bagian bawah siluet orang terdapat bentuk berwarna hijau (Arti Warna kesuburan, pertumbuhan serta ditambah sebuah panah keatas dibawahnya memiliki makna Penguatan Wirausaha Produktif) yang menyimbolkan Perluasan Kesempatan Kerja Formal.

Tanda panah di dalam bagian bawah bentuk warna hijau memiliki simbol Percepatan Sertifikasi Profesi, dan Pelayanan Ketenagakerjaan Sederhana, Transparan dan Akuntabeli juga.

Di dalam bentuk berwarna hijau terdapat 6 bulatan yang bermakna, Memanusiakan Manusia = Harmonic, Kompeten, Law Enforcement, Perluasan Kesempatan Kerja, Produsen Tenaga Kerja, dan Sustainability