Lomba Desain Logo Resmi Kemnaker

logo KEMNAKER

Karya: 
Nur Maris Hidayat
Materi 1: 
Materi 2: 
Deskripsi: 

Filosofi Logo : 

Logo KEMNAKER yang saya buat ini menggambarkan rangkaian manusia yang membentuk sebuah lingkaran dengan satu tangannya yang menjumbul keluar dengan maksud ada payung hukum yang ditegakkan untuk melindungi para pekerja dan banyak SDM di indonesia yang berkualitas atau selalu ingin berkemampuan lebih baik sehingga bisa menjadi produsen tenaga kerja yang unggul untuk negeri sendiri maupun luar dan tiap pekerja memiliki kesempatan kerja yang luas. 

 

Filosofi warna :

 

BIRU 

Warna biru dapat melambangkan optimisme, kepercayaan, dan dapat diandalkan. jadi diharapkan para pekerja mempunyai optimisme yang tinggi saling percaya sehingga para pekerja dapat diandalkan kemampuannya.

HIJAU

Warna hijau dapat meningkatkan rasa bangga, rasa bahagia, dan rasa percaya diri. Nuansa hijau sendiri dapat meredam stres para pekerja dan dapat memberi rasa aman dan merasa terlindungi

ORANGE

Warna orange merupakan lambang dari kegembiraan dan kreatifitas. sehingga diharapkan para pekerja memiliki kemampuan atau kreatifitas yang tinggi dan selalu bekerja dalam kondisi bahagia yang sempurna.