Lomba Desain Logo Resmi Kemnaker

Logo BIRU KEMNAKER

Karya: 
Fuadi/@punkpobut
Materi 1: 
Materi 2: 
Deskripsi: 

Deskripsi: logo

Gambar bentuk atap gedung/rumah bermakna secara umum mempunyai fungsi sebagai tempat pelindungan.

Gambaran 3 Siluet dan 6 lingkaran mengartikan manusia yang berjumlah sembilan membentuk melingkar (berputar) bergerak dinamis yang melambangkan Nawa Kerja KEMNAKER :

1.   Penguatan Perencanaan Tenaga Kerja Nasional; 

2.   Percepatan Peningkatan Kompetensi Tenaga Kerja;

3.   Percepatan Sertifikasi Profesi;

4.   Perluasan Kesempatan Kerja Formal;

5.   Penguatan Wirausaha Produktif;

6.   Penciptaan Hubungan Industrial yang Sehat dan Produktif;

7.   Penegakan Hukum Ketenagakerjaan;

8.   Peningkatan Perlindungan Pekerja Imigran;

9.   Pelayanan Ketenagakerjaan Sederhana, Transparan dan Akuntabel.

Makna gambar lambang padi adalah menunjukan cita-cita untuk tercukupinya kebutuhan pangan, atau makanan yang melimpah untuk seluruh lapisan masyarakat. Sedang makna gambar lambang kapas adalah menunjukan cita-cita untuk tercukupinya kebutuhan sandang, pangan dan kebutuhan sekunder lainnya untuk seluruh lapisan masyarakat. Makna gambar padi dan kapas menunjukan cita-cita tercukupinya kebutuhan pangan dan kebutuhan sadang/pakaian dan kebutuhan sekunder lainya secara merata.

SAYAP yang besar dan kuat ditengah melambangkan pengabdian dan perjuangan KEMNAKER untuk Memanusiakan Manusia = Harmonic, Kompeten, Law Enforcement, Perluasan Kesempatan Kerja, Produsen Tenaga Kerja, Sustainability.

Warna Biru melambangkan ketenangan, kesejukan, damai, sejahtera, melambangkan keikhlasan dan harapan, menggambarkan keadaan kehidupan, kestabilan, kedamaian dan ketulenan, biru juga mewakili semangat dan elegan. Orang yang menyukai warna biru lebih suka bersosialisasi dan berkomunikasi dengan banyak orang. Warna ini juga melambangkan perasaan yang mendalam yang memiliki sifat konsentrasi, kooperatif, cerdas, perasa, integratif. Sedangkan warna biru terang melambangkan jiwa muda dan sporty.