Tentang Logo
Bentuk Logo ini meyerupai bunga yang di lindungi oleh gambar abstrak seperti rantai besi jika diperhatikan . didalam gambar bunga terdapat gambar abstar 2 manusia yang bentuknya hampir seperti prisai . prisai sendiri adalah benda yg dipakai untuk melindungi .
Jadi arti dari logo ini adalah kemnaker akan selalu melindungi, membantu, dan mengayomi para pekerja yang ada di Indonesia .
Unsur warna :
Biru : melambangkan ketetangan, kepercayaan, kebijakan, Dinamis, Harmoni, kepercayaan diri, dan kekuatan .
Orange : Menunjukkan kehangatan, antusiasme, persahabatan, pencapaian bisnis, karier, kesuksesan, kesehatan pikiran, keadilan, daya tahan, kegembiraan, gerak cepat, sesuatu yang tumbuh, ketertarikan, independensi. Disamping itu warna Orange juga memberi kesan yang kuat pada elemen yang dianggap penting.
Kuning : Melambangankan Kerja sama, Loyalitas, Kebijaksanaan, Optimisme, dan pemahaman
Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih