Dalam dongeng masyarakat Fakfak, burung cendrawasih adalah jelmaan seorang bocah lelaki bernama Kweiya. Maskot mengenakan peci sebagai identitas nasional dan rompi bermotif batik khas Papua. Ekspresinya ceria dan optimis, melambangkan kesiapan Indonesia bersaing di kancah dunia.