Lomba Logo Baru Posyandu

Kesatuan Posyandu

Karya: 
Freksa Arista Ihsan
Upload: 

Filosofi Logo :

 

1. Bentuk liquid panjang pada bagian kiri dengan penambahan lingkaran pada bagian ujung, menggambarkan masyarakat dengan usia lansia / dewasa.

2. Bentuk setengah liquid pada bagian kanan dengan penambahan lingkaran pada bagian ujung, menggambarkan masyarakat dengan usia muda/remaja.

3.Lingkaran ditengah melambangkan sosok masyarakat dengan usia sangat muda (bayi). 

4.Jika disatukan, akan membuat siluet telur yang akan memberikan kesan melindungi, merangkul & menyatu antar elemen, sesuai dengan tujuan dari Posyandu.

 

Palet Warna: 

Hijau (untuk logo)
C: 67 M: 24 Y: 93 K: 7 
Memberikan efek kenyamanan, damai dan segar. Selain itu memberikan sugesti kesehatan dan kesembuhan.
 
Hitam (untuk font)
C: 75 M: 68 Y: 67 K: 90 
Memberikan kesan ketegasan dan formal.
 
Untuk lebih jelasnya saya sudah membuat visual dari filosofi dari logo ini, dapat diakses dilink dibawah ini, 
 
https://drive.google.com/file/d/1gWoJOHAUhjS4v7hBt5WSMi_rcflSUR7T/view?usp=sharing