Sesuai dengan
NAWA KERJA KEMNAKER :
-Penguatan Perencanaan Tenaga Kerja Nasional;
-Percepatan Peningkatan Kompetensi Tenaga Kerja;
-Percepatan Sertifikasi Profesi;
-Perluasan Kesempatan Kerja Formal;
-Penguatan Wirausaha Produktif;
-Penciptaan Hubungan Industrial yang Sehat dan Produktif;
-Penegakan Hukum Ketenagakerjaan;
-Peningkatan Perlindungan Pekerja Imigran;
-Pelayanan Ketenagakerjaan Sederhana, Transparan dan Akuntabel.
Logo ini Menggambarkan awan biru diberi garis hitam dipinggirnya melambangkan harmoni dan kekuatan .
●objek manusia terbang dan background kota memiliki arti bahwa KEMNAKER bisa mencakup dan melindungi Tenaga kerja secara luas .
Arti warna dari logo tsb:
● Warna Biru
Arti makna warna biru : adalah warna yang paling sering digunakan untuk logo perusahaan. Warna ini menyiratkan profesionalisme, pemikiran yang serius, integritas, ketulusan dan ketenangan. Biru juga diasosiasikan dengan otoritas dan kesukses populer digunakan oleh institusi financial dan badan pemerintah.
●Warna Hitam:
Arti warna hitam : Kekuatan dan elegan . Hitam adalah dominasi utama dan finalitas utama. Semakin besar anda ingin memberikan kesan kekuatan perusahaan anda, semakin banyak pula warna hitam yang digunakan dalam logo anda.