Deskripsi Logo
- Menyentuh
- Bertatapan
- Menggendong
-
Mempererat ikatan dengan bayi (menyentuh bayi )
Bayi yang mendapatkan sentuhan dari orangtuanya akan lebih cepat mengenali siapa ibu dan ayahnya.
-
Komunikasi ibu dan bayi (saling bertatapan)
Bayi yang baru lahir, kontak mata antara ibu dan bayi merupakan bagian penting dari ikatan dan komunikasi
-
Menenangkan bayi (mengendong)
Sentuhan lembut adalah salah satu cara terbaik untuk menenangkan bayi.
Sehingga, jika bayi resah atau menangis, bisa menenangkannya dengan cara
membelai punggungnya dengan lembut
1. WARNA
BabyBlue #6699FF
Biru mewakili makna kedalaman, kepercayaan, kesetiaan, ketulusan,
kebijaksanaan, kepercayaan (sifat seorang ibu kepada anaknya)
Dari perspektif psikologi warna, arti warna biru adalah dapat diandalkan
dan bertanggung jawab. Warna ini menunjukkan rasa aman.
2. FONT
Segoe UI font