Lomba Desain Logo Resmi Kemnaker

creative labor and harmony

Karya: 
andan
Materi 1: 
Materi 2: 
Deskripsi: 

Logo KEMNAKER yang saya buat ini disajikan dalam bentuk lingkaran ini memberikan kesan akan perkembangan dan kemajuan terhadap KEMNAKER di Indonesia, yang bermakna bahwa KEMNAKER melingkupi berbagai aspek tentang Tenaga kerja yang bersifat harmoni dan bekerja sama dalam perkembangan industri tenaga kerja yang kreatif di indonesia, ini menjelaskan tentang kesatuan, kemitraan, stabilitas, globalisasi dan hukum.

Logo KEMNAKER yang saya buat ini terdapat 4 garis yang melengkung yang saling berkaitan sperti gambar tubuh , dengan warna warni yang mencerminkan keindahan dan keharmosinan dalam setiap gerakannya ini menandakan bahwa KEMNAKER adalah Organisasi atau kementerian yang selalu mengutamakan kepentingan tenaga kerja untuk kemajuan bangsa indonesia dimata dunia dari segi keahlian maupun perlindungan terhadap tenaga kerja itu sendiri

Logo KEMNAKER yang saya buat ini dapat digunakan pada papan nama kantor, pataka, umbul-umbul, atribut yang terdiri dari pin, tanda pengenal pegawai dan emblem untuk seluruh kegiatan ketatalaksanaan administratif oleh KEMNAKER itu sendiri baik berupa 2D maupun 3D.

Logo KEMNAKER yang saya buat ini menggambarkan tentang tentang kesatuan, kemitraan, dan kepentingan saling bekerja sama secara terpadu dan berkordinasi secara harmonis dalam membentuk KEMNAKER menjadi Institusi yang berperan penting  dimata nasional maupun dunia.