DESKRIPSI LOGO
KEMENTERIAN KETENAGAKERJAAN REPUBLIK INDONESIA – KEMENAKER
Logo ini terdiri dari beberapa elemen visual dan warna.
Bentuk dasar Logo ini adalah segi enam yang terbentuk dari emam bentuk sama dengan warna berbeda.
Keenam bentuk tersebut mewakili bentuk bulir padi. Melambangkan 6 (enam ) hal dari visi dan misi dari
Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia.
Bentuk yang kedua adalah RODA GIGI BERJUMLAH SEMBILAN, melambangkan :
NAWA KERJA KEMNAKER :
Secara keseluruhan Logo ini bermakna :
Bahwa dunia usaha atau ketenaga-kerjaan Indonesia haruslah kokoh dan kuat dengan ditunjang oleh Visi dan Misi dari Kementerian Ketenagakerjaan Repuplik Indonesia dalam bentuk regulasi, perlindungan ketenaga kerjaan yang memiliki kepastian hokum pasti baik terhadap buruh, pengusaha maupun pemerintah dalam usaha menciptakan suasa kerja yang penuh dinamika dan warna dalam menghadapi globalisasi ketenaga-kerjaan dan persaingan sehat secara global.