Lomba Desain Logo Resmi Kemnaker

berjuang mencapai kesejahteraan

Karya: 
nasrul haq rosyadi
Materi 1: 
Materi 2: 
Deskripsi: 
makna Gambar Lambang PADI adalah menunjukan cita-cita untuk tercukupinya kebutuhan pangan, atau makanan yang melimpah untuk seluruh lapisan masyarakat, dengan cara memperkuat tenaga kerja.
 
Sedang makna Gambar Lambang KAPAS adalah menunjukan cita-cita untuk tercukupinya kebutuhan sandang dan papan dan kebutuhan sekunder lainnya untuk seluruh lapisan masyarakat.
 
artinya kemnaker memiliki tujuan untuk memperkuat wirausaha produktif, memperkuat perencanaan tenaga kerja dan mempercepat peningkatan kompetensi tenaga kerja agar tercapai kesejahteraan baik dalam bidang sandang maupun pangan
 
gambar dua tangan menengada ke atas menandakan bahwa kemnaker ini bekerja untuk mengayomi tenaga kerja, memperluas lapangan kerja dan melindungi tenaga kerja agar tidak lagi terjadi perbudakkan sehingga tenaga kerja itu sendiri bekerja layaknya seorang manusia bukan seperti binatang yang terus menerus di paksa.
 
gambar figur seseorang dengan mengangkat kedua tangan ke atas menandakan bahwa tenaga kerja harus memiliki mental baja agar kuat menghadapi tantangan-tantangan dalam dunia kerja yang semakin taun terus meningkat kriterianya, dan simbol ini juga menandakan bahwa kemnaker akan menegakkan keasilan sekuat tenaga dan memperkuat wirausaha produktif.
 
gambar bintang menandakan bahwa kemnaker sendiri berdiri di bawah pimpinan sang presiden atau orang nomor satu se indonesia.