Lomba Desain Kaos Indosat

Beautiful

Karya: 
hendysaputra
Desain: 

Desain ini menggambarkan sosok wanita dengan hiasan bunga yang mengartikan bahwa wanita itu sosok yang sangat indah sama seperti bunga . Ketika bunga itu dijaga dan dirawat setiap hari maka bunga akan bermekaran dan memberikan warna keindahan untuk dunia , dan ketika bunga itu tidak dijaga atau dirusak maka bunga tidak akan memberikan warna keindahan untuk dunia . Sama seperti wanita , wanita bukan untuk dieksploitasi atau direndahkan derajatnya . Namun wanita harus disetarakan , di lindungi dan disayangi . Agar bisa mencapai hak nya .