Woro-Woro

Updated! 20 Finalis Lomba Desain Kaos Kompas.Com!!!

Ternyata cukup alot diskusi antara Dewan Juri di dalam Lomba Desain Kaos Kompas.Com ini Mbol!
Sehingga Dewan Juri sepakat menambah 5 finalis dari 15 finalis yang sudah ditentukan sebelumnya, sehingga saat ini menjadi 20 finalis!
Berhubung jumlah finalisnya bertambah, kami pun memberikan hadiah tambahan untuk 2 pemenang hiburan @ voucher Distro KDRI sebesar 1 Juta Rupiah!!!

Berikut 20 Finalis Lomba Desain Kaos Kompas.Com :


Karya : Widi Baskoro, Jakarta


Karya : Andi Abdulqodir, Bandung


Karya : Eky J. Primanto, Bandung


Karya : Dedy Purwoko, Tangerang


Karya : Manzur Ghozaali, Jombang


Karya : Bela, Solo


Karya : Denny Sassen, Bandung


Karya : Adam Tri Nuryanto, Surabaya


Karya : Adam Tri Nuryanto, Surabaya

Karya : Prima Ditya Laksana, Jogjakarta

Karya : Hendro Cahyono, Solo

Karya : Hendro Cahyono, Solo

Karya : Faris Naufal, Bandung

Karya : Ageng Awa, Pontianak

Karya : Kurnia Adhi Candra, Sukoharjo

Karya : Pandu Lazuardy P., Bekasi

Karya : Maulana, Pamekasan Madura

Karya : Tytton Sishertanto, Jakarta

Karya : Philip Charles Paath, Bekasi

Karya : Danang Prayogo, Klaten

Tentang Lomba Desain Kaos Kompas.Com >>>

  • avatar
    woiii mantap desainnya kawan2 mbol... klo dibandingin dgn desainku, malu aku jadinya heheheh
    mamank 11 July 2012, 12:59 pm
  • avatar
    Pengumumanya hari ini jam berapa mbol?
    Ghawanx Wahyu 10 July 2012, 2:12 pm
    • avatar
      ditunggu saja kabar selanjutnya, krn dewan juri masih kebingungan utk menentukan yg terbaik dr yg baik lainnya. hehehe! :)
      KDRI 10 July 2012, 2:26 pm
    • avatar
      ayo mbol. meskipun tugas dewan juri emang berat bgt, tapi harus ontime. budayakan tepat waktu mbol jangan kayak DPR n pemerintah yang suka tarik ulur kebijakan. bikin polemik di msayarakat. haha. ini udah mundur 2 kali lo mbol. kita perlu ketegasan. saran juga, menerima aspirasi itu bukan berarti menuruti permintaan.pokoknya keputusan mas gembol tidak dapat diganggu gugat. yang kita tunggu adalah kebijaksanaan, penilaian dan ketegasan mas gembol.selanjutnya biar desain yang bercerita kpd mas gembol.haha. trims.
      Ghawanx Wahyu 10 July 2012, 5:07 pm
  • avatar
    Favorite gue masuk Karya : Faris Naufal, Bandung
    vanderzams 9 July 2012, 10:26 pm